Apakah itu Blogsvertise?

Blogsvertise adalah salah satu broker paid review yang cukup diminati blogger, dimana kita dibayar untuk mereview produk, website dan layanan dari suatu advertiser. Syarat utuk bergabung dengan Blogsvertise cukup memiliki blog dan akun Paypal.
Sistemnya seperti berikut:
  • Blogsvertise memberikan job kepada blogger melalui e-mail
  • Blogger menuliskan artikel sesuai dengan job yang diberikan, dan mensubmit artikel tersebut ke Blogsvertise
  • Blogger menerima pembayaran setelah job di approve
Untuk memperoleh hasil yang maksimal – baik sewaktu mendaftar (menghindari blog tidak di approve atau masuk dalam probation status) dan untuk mendapatkan bayaran yang lumayan – blog yang akan didaftarkan sebaiknya memiliki kriteria sebagai berikut:
  • Memiliki pagerank (minimal) 3
  • Memiliki niche yang spesifik (no porn & adult, please)
  • Memiliki artikel minimal 30 (posting)
  • Sudah Online 3 bulan
  • Alexa dibawah 500 ribu
Informasi lebih lanjut bisa dilihat disini http://www.blogsvertise.com/publisher_rules.php
Jika anda mendapatkan e-mail berikut:
Dear Blogger,
Congratulations! Your Blog has been approved.
Blog Information:
Blog: http://www.example.com
Title: example weblog
Blogsvertise Support Team
Selamat! Blog anda diterima oleh Blogsvertise

0 Responses to "Apakah itu Blogsvertise?" (Leave A Comment)